Tuesday, 4 June 2013
Pembinaan Keluarga pada Asuhan Kebidanan Komunitas
Kasus yang saya ambil adalah Keluarga Tn.A, terdiri dari Ny.A dan Ibu Tn.A. Pembinaan keluarga untuk menuju keluarga yang sehat. Tugas saya adalah sebagai fasilitator yang diberi tugas oleh kampus untuk melakukan pembinaan keluarga dalam mata kuliah Asuhan Kebidanan Komunitas. Dimulai dari mengumpulkan masalah, mengidentifikasi masalah, masalah potensial, penatalaksanaan dan penyuluhan. Disitu kita dituntut untuk menggali masalah-masalah yang ada sehingga kita nanti berusaha mengarahkan keluarga terhadap pilihan-pilihan alternative penyelesaian masalah. Bukan berarti kita yang menyelesaikan masalah, tetapi kesadaran keluarga tersebut yang membawa keluarga mereka untuk mendapatkan solusi.
Dokumentasinya :
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment